Langsung ke konten utama

Jaringan Periklanan Terbaik dan No Scam

Bismillahirrahmaaniraahiim.
Hai Sobat WartaCrew.
Kali ini wartacrew akan membahas ppc terbaik yang populer di Blogger Indonesia.
CPC, PPC, CPM :

1. Google Adsense adalah jaringan perikalanan terpopuler di Indonesia dan di luar negeri. Selain itu CPC sangat tinggi di bayarnya di bandingkan CPC lain, tidak heran para blogger indonesia berusaha menghasilkan konten yang menarik agar blognya di setujui ketika daftar di Google Adsense. Ada dua proses persetujuan oleh pihak google, yaitu :
Pertama, Google akan menilai situs anda dari umur domain, umur blog, hingga konten-konten yang ada di situs sahabat. Untuk memperlancar persetujuan tersebut , artikel atau konten haruslah benar-benar original atau hasil jerih payah tangan kamu sendiri, biasanya kalau termasuk dari kriteria diatas maka ketika anda daftar Google Adsense akan langsung mensetujui situs web anda.
  Persetujuan kedua, ketika anda sudah berhasil masuk dan lolos seleksi dipersetujuan pertama, nah tahap kedua inilah yang paling susah dan yang paling rumit. Google akan menyuruh anda membuat unit iklan pertama, dan menempelkannya di situs web anda, iklan masih kosong karena belum disetujui semuanya oleh pihak google. Setelah anda memasang script iklan di blog maka Google Adsense akan meninjau situs web anda, usahakan selama peninjauan anda harus giat dalam mengupdate artikel yang original no Copas. Kalau berhasil di persetujuan kedua dan saya ucapkan selamat anda sudah diterima kerja di google adsense. Hehehehe.
Bagaimana anda tertarik daftar sebagai publisher di Google Adsense? Daftar!!!.

2. Buzzcity adalah jaringan periklanan terpopuler kedua setelah Google Adsense. Lihatlah di homepage buzzcity, jumlah yang daftar dari indonesia tertinggi kedua setelah india, jaringan periklanan sangat dipercaya oleh sebagian dari blogger karena bisa menjadi alternatif kalau ditolak di mbah Google. CPC nya tiap iklan 0.1-0.10/ klik, sangat minimkan bila blogger dengan traffik rendah, bahkan bisa tahunan cairnya karena payoutnya minima $200 dolar. Wow!
Selain CPC(Cost Per Click), buzzcity juga membayar per seribu impressi CPI(Cost Per 1000 Impression).
Akhir-akhir ini buzzcity kalah sama Uc-union yang lagi tenar.
Yah, buzzcity kalah lagi sama si musang.
Oke yang mau daftar jaringan periklanan ini monggo daftar, di sini.

3. Uc Union adalah jaringan periklanan yang masih hangat atau baru di dirikan, pencapaiannya melesat tinggi dari AliBaba Group ini.
Uc-Union membayar CPD (Cost Per Download) dan CPI.
Saat ini masih digemari oleh para blogger indonesia yang muda sampai yang tua. Jangan khawatir jaringan periklanan ini no Scam jadi seger daftar di Uc Union Ali Baba Group, Di sini.
  

Sekian dari ulasan saya mudah-mudahan bermanfaat bagi kalian semua.

Wassalaamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Komentar

Posting Komentar

Artikel Populer

PopCash.Net CPM untuk Blog Traffic Tinggi

Popcash.net adalah jaringan periklanan yang baru-baru ini muncul, dia membayar CPC (Cost Per Click) kalau bahasa indonesianya BPK ( Bayar Per Klik) dan Juga CPM ( Cost Per Impression) yaitu membayar dengan impresi trafik iklan di blogmu, cocok untuk blog yang trafiknya tinggi. Popcash.net sudah terbukti membayar kepada publishernya dan juga payout nya Minimal $10 dollar atau IDR 100.000 an lebih. Minim sekalikan payoutnya dari pada jaringan periklanan lainnya. Desain Tema tidak Mobile Friendly namun sangat indah dan cocok bila melihatnya di versi dekstop. Enak di pandang dan juga Fast Loading. Menu Publisher yang mudah dimengerti, kode iklan tidak sulit, Approve situs sangat cepat yaitu 3 hari. Selain jadi publisher anda juga bisa menjadi Advertiser untuk memasarkan blog/website anda agar blog anda traffiknya cepat tinggi. Bila dengan jaringan periklanan lainnya mana ada 1 akun bisa sekaligus menjadi publisher dan advertiser. Popcash.net emang Best Advertising network seb...

[reupdate]Pilih Nahwa Untuk Jasa Travel dan Rental Mobil di Malang

Pilih Nahwa Untuk Jasa Travel dan Rental Mobil di Malang . Para pengunjung sekalian saya akan membahas ulasan tentang nahwa. Apa itu Nahwa? Nahwa.co.id adalah sebuah website jasa travel dan rental mobil yang beralokasi di malang. Jasa travel dan rental mobil nahwa berdiri sejak tahun 2013 tentu ini keberhasilan untuk layanan jasa travel dan rental mobil. Bayangkan 3 tahun bergelut di bidang ini dan website tersebut melayani clientnya dengan baik bahkan nahwa travel sudah sangat di percaya dan pasti direkomendasikan ke teman dari client tersebut dan termasuk anda yang sedang membaca ulasan untuk nahwa. Liburan membutuhkan kendaraan sedangkan anda yang berasal dari keluarga berkecukupan tidak mempunyai kendaran, maka nahwa solusinya dari permasalahannya. Jasa Travel adalah jasa yang sangat dicari tiap orang untuk liburan dengan adanya nahwa di malang maka semua teratasi, misalkan kalau untuk sekolah-sekolah yang ingin study tour bisa menghubungi nahwa dengan sangat mudah kan a...

Cara Mengatasi Ponsel Android yang Hang dan Tidak Bisa di Pakai

Hai, Sahabat WartaCrew. Selamat Pagi. Pagi yang cerah ini admin akan memberikan solusi yang akan dibuat melalui artikel, yaitu Cara Mengatasi Ponsel/Handphone Android yang Hang dan Tidak Bisa di Pakai, Inilah Solusinya. Android versi terbaru, prosesor termutakhir, dan menggunakan RAM 4 GB tak menjamin sebuah smartphone Android kebal masalah. Masalah bisa muncul karena software atau hardware . Salah satu yang kerap terjadi adalah perangkat mengalami panas berlebih. Solusinya mudah, tinggal matikan perangkat. Bagaimana jika ponsel Android Anda benar-benar " bengong " alias tidak ada respon sama sekali saat layar atau tombol fisik disentuh. Berbagai cara sudah dilakukan, namun ponsel tak kunjung hidup dan beroperasi normal. Seandainya hal seperti itu terjadi, jangan panik. Satu-satunya solusi yang bisa dilakukan, yaitu me-reset perangkat meski harus kehilangan seluruh data. Untuk itu, diikuti langkah-langkah berikut ini, seperti yang dirangkum KompasTekno dari Phone A...