Langsung ke konten utama

Teknik Mencari Backlink yang Benar

Seperti yang telah saya bahas sebelumnya, banyak sekali blog yang terobsesi atau terfokus hanyak pada aktivitas mengumpulkan backlink bagi blog atu websitenya. Akibatnya adalah banyak sekali teknik-teknik yang tercipta dalam mencari backlink.
Jadi sebenarnya, proses mencari backlink bagi blog anda bukanlah hal yang sulit untuk anda lakukan karena banyak teknik yang tersedia. Namun sayangnya, tidak semua teknik terbukti berhasil dan parahnya beberapa teknik justru dapat membuat blog anda memiliki peringkat buruk di halaman pencarian. Itu adalah hal yang perlu anda hindari dan anda ogah,kenapa?Karena Over Nyepam (backlink berlebihan) dapat mengakibatkan belajar SEO anda jadi terhambat.Sudah pasti anda ingin blog anda supaya naik peringkatnya bukan? Oleh karena itu, didalam mencari backlink anda harus memperhatikan beberapa hal antara lain ke efektifan teknik dalam mencari backlink,komposisi yang tepat dalam mencari backlink dan juga metode yang aman dalam mencari backlink. Jika teknik yang anda temukan dapat memenuhi 3 kriteria tersebut, maka anda boleh mencoba teknik tersebut.Dalam blog ini, akan dijelaskan secara mendetail dan terperinci teknik-teknik dalam mencari backlink bagi blog anda. Teknik-teknik yang akan dibahas antara lain :
1. Mendapat Backlink dari Analisa Pesaing
.2. Teknik Link Wheel.
3. Angela Backlink atau Profile backlink.
4. Teknik menncari backlink melalui article directories.
5. Teknik mencari backlink dari situs.gov dan .edu
Anda tidak perlu bingung dengan beberapa istilah yang mungkin belum anda mengerti. Nanti teknik-teknik di atas akan dijelaskan satu persatu disertai dengan gambar sehingga anda dapat lebih jelas dalam mempraktekkannya sendiri untuk blog anda. Karenabelajar SEO memerlukan pendukung-pendukung yang jelas dan baik, agar dapat mudah di pahami.

Komentar

Artikel Populer

Cara Membuat Sitemap Pada Google Webmaster

Seperti pada judul diatas, pada postingan ini saya akan memberitahu anda cara membuat sitemap pada blog, karena hal ini sangat berpengaruh pada SEO blog atau website. Membuat sitemap bertujuan untuk mempermudah google untuk melakukan pencarian. Kali ini kita akan menggunakan GOOGLE WEBMASTER untuk membuat sebuah sitemap. 3 manfaat penerapan sitemap yaitu : 1. Pengunjung akan tahan lama pada blog kita 2. Membuat pembaca atau pencari informasi merasa nyaman 3. Blog kita terlihat proffesional LANGKAH MEMBUAT SITEMAP DENGAN GOOGLE WEBMASTER 1. Lakukan pendaftaran di www.google.com/webmaster/ 2. Setelah di home webmaster anda, Klik Tambahkan situs bertombolkan warna merah. 3. Masukkan Alamat blog / domain blog anda kedalam kotak yang sudah disediakan. 4. Setelah menambahkan, masuk kedalam menu Search Appearance-->Sitelinks. 5. Tambahkan domain anda kedalam kotak " Demosikan URL tautan situs " lalu tambah kan satu per satu kode dibawah setelah domain anda. -  atom.